Dan SSK TMMD: Sarana Olahraga Dan Tugu Prasasti TMM Ke-116 Capai Target 100 Persen

    Dan SSK TMMD: Sarana Olahraga Dan Tugu Prasasti TMM Ke-116 Capai Target 100 Persen
    Sarana Olah raga Jogging Track di Kelurahan Tandurusa

    BITUNG - Pelaksanaan pekerjaan pembuatan lintasan sarana olahraga (Joging track) yang di laksanakan Oleh Satgas TMMD Ke-116 Kodim 1310/Bitung di kelurahan Tandurusa Kecamatan Aertembaga telah mencapai target 100%.

    Hal ini di ungkapkan oleh Dan SSK TMMD Ke-116 Kodim 1310/Bitung, Kapten Inf Fredrik Liwutang saat di temui di lapangan oleh awak media di sela-sela kunjungan tim Wasev Mabesad, di mana Dan SSK mengatakan pekerjaan pembuatan sarana olahraga (Joging track) yang merupakan sasaran fisik tambahan pada program TMMD Kodim pekerjaannya sudah selesai seluruh.

    "Untuk pekerjaan fisik lintasan joging track sudah 100?n bahkan sudah selesai juga di cat, dan untuk lapangan sendiri untuk penimbunannya pun sudah selesai sekarang sisa pengecetan tempat duduk bagi penonton sama pemasangan tiang gawang dan sore ini semua akang di rampungkan, "ungkapnya.

    Lanjut, Dan SSK TMMD, Kapten Inf Fredrik Liwutang menambahkan saat ini anggota sementara Melakukan pengecetan Logo Mabes TNI untuk di pasang di tugu prasasti TMMD Ke-116 Kodim 1310/Bitung.

    "Untuk pembangunan tugu prasasti TMMD Ke-116, kita juga sudah tahap 80 persen, sisa pengecetan dan pemasangan logo Mabes TNI yang ini logo tersebut sementara di lakukan pengecetan oleh anggota satgas, "Tambahnya. (**)

    bitung
    Abdul Halik Harun

    Abdul Halik Harun

    Artikel Sebelumnya

    Dengan Semangat Gotong Royong Warga Bantu...

    Artikel Berikutnya

    Wawali Bitung, Hengky Honandar Terima Penghargaan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Belajar dari Korea Selatan, Tidak Ada yang Kebal Hukum, Termasuk Presiden atau Mantan Presiden
    Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Upacar 17an, Diiikuti Seluruh Prajurit
    Irjen TNI Tegaskan Komitmen Satgas TNI Berantas Judi Online, Narkoba, Penyulundupan dan Korupsi
    KRI Sultan Iskandar Muda-367 Tiba Di Beirut Lebanon